Rahasia adbrite

Sekarang banyak orang sudah mulai menyukai blogger, dan juga banyak orang yang memasang iklan di adsense, adbrite, dan lainnya. iklan mendongkrak penghasilan para netter khususnya para blogger. Dari banyaknya tips-tips yang saya jumpai di Internet, ternyata ada juga tips menarik buat dicoba juga.
Sekarang kita kembali lagi ke Adrite. Dalam Adbrite terdapat banyak pilihan cara untuk mengeksplorasi lebih banyak lagi iklan dalam media yang berbeda. Dari mulai Textads, Banner, InlineAds, FullAds, BritePic, dan InVideo . Kabar baiknya selain dari CPC (Cost Per Click), penghasilan Adbrite juga bisa mengandalkan CPM (Cost Per Million). Artinya siapapun yang berkunjung ke blog kita akan mempengaruhi CPM tadi, jadi semakin banyak yang datang, semakin banyak juga uang kita.

Perbandingannya dengan adsense ialah klo adsense berapapun iklan yang dipasang di blog kita, tetap semuanya dihitung 1 kunjungan 1 impression. Lain halnya dengan Adbrite, misalnya bila kita memasang 3 iklan dalam blog kita, 1 kunjungan dihitungnya tetap 3 Impression. Kesimpulannya, semakin banyak iklan yang dipasang, semakin banyak uang yang terkumpul.

Maka dari itu ayo segera daftarkan blog anda di adbrite

Ini dari artikel di blog lain sumbernya lupa……:-) !!!

Tinggalkan komentar